Wisata Pemancingan Embung adalah destinasi wisata baru di Desa Semawung, di Dusun Krajan dengan pemandangan Perbukitan Menoreh dan hamparan sawah Semawung adalah Desa Wisata dengan kearifan budaya lokal Jembatan Gantung Karang Jati- Jatisalam, adalah sarana yang sedang dalam proses pembangunan, sejak akhir Desember 2020. Semoga dapat mempermudah transportasi sehingga meningkatkan taraf hidup masyarakat dan menyambung silaturahmi antar warga Semawung Kec. Purworejo - Popongan Kec. Banyuurip.

Artikel

PELATIHAN BOGA DESA SEMAWUNG TA 2022

25 April 2022 12:25:54  Administrator  151 Kali Dibaca  Berita Desa

Dibuka pada Senin, 14 Maret 2022, Pelatihan Boga di Desa Semawung dilaksanakan di Gedung PKK Desa Semawung. Dengan jumlah peserta sebanyak 14 orang dari 7 Dusun yang ada di Desa Semawung, Pelatihan Boga ini berlangsung selama 6 hari, sampai dengan ditutup pada Sabtu, 19 Maret 2022. Sebagai instruktur yaitu Ibu Winda dan Ibu Maryani dari Desa Ganggeng. Diantara yang dibuat yaitu kue basah (Rainbow Cake gulung, Talam Singkong, Brownies Kukus, Pie Brownies Shiny Crust) dan kue kering (Chocochips Coklat, Lidah Kucing, Vanilla Chocochips, Putri Salju, Kastengel, Sagu Keju, Kue Bawang, Thumbprint Strawberry, Butter Cookies). Dihari penutupan, Siswa Pelatihan Boga mendapatkan bantuan berupa oven mini. Semoga dengan adanya pelatihan ini, dapat membuka peluang usaha dan meningkatkan perekonomian warga masyarakat desa. 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Pemkab Purworejo

   

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jl. Semawung, Dusun Krajan RT.001RW.01
Desa : Semawung
Kecamatan : Purworejo
Kabupaten : Purworejo
Kodepos : 54119
Telepon : 0
Email : semawung.purworejo@purworejokab.go.id

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:457
    Kemarin:142
    Total Pengunjung:127.781
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.145.197.164
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel

23 Juni 2021 | 3.476 Kali
SEJARAH DESA SEMAWUNG
24 Agustus 2016 | 1.615 Kali
Pemerintah Desa
01 Maret 2021 | 1.611 Kali
Sejarah Desa Semawung
07 November 2014 | 1.543 Kali
Pemerintahan Desa
29 Juli 2013 | 1.529 Kali
Kontak Kami
29 Juli 2013 | 1.465 Kali
Lembaga Kemasyarakatan
24 Agustus 2016 | 1.461 Kali
Visi dan Misi
17 Juni 2021 | 177 Kali
PENYERAHAN KEMBALI SISWA KELAS VI SD SEMAWUNG TAHUN 2020/2021
20 April 2014 | 157 Kali
Panduan
05 Februari 2021 | 197 Kali
Akhir masa tugas KKN UMP
29 Juli 2013 | 841 Kali
Profil Desa
24 Januari 2021 | 174 Kali
Kerja Bakti Mengumpulkan Batu untuk Pondasi Pagar Makam Nyai Bayu soro
22 September 2021 | 178 Kali
Pembagian BLT Tahap VIII
15 Juni 2023 | 100 Kali
Penutupan Pendaftaran Bakal Calon Kepala Desa