Pada Selasa, 19 September 2023 di Pasar Desa Semawung, dilaksanakan pembayaran Bantuan Langsung Tunai dari Dana Desa untuk Triwulan ke-3 yaitu Bulan Juli, Agustus, September. Bantuan diberikan kepada 27 KPM. Turut hadir dalam acara ini Ketua BPD (Sunarman), Sekretaris Desa (Desi Wulandari), Babinsa (Serma Bambang S.), Bhabinkamtibmas (Aipda Apta Dilly Y.), Kasi Pembangunan Kec. Purworejo (Siti Napsiyah).