Wisata Pemancingan Embung adalah destinasi wisata baru di Desa Semawung, di Dusun Krajan dengan pemandangan Perbukitan Menoreh dan hamparan sawah Semawung adalah Desa Wisata dengan kearifan budaya lokal Jembatan Gantung Karang Jati- Jatisalam, adalah sarana yang sedang dalam proses pembangunan, sejak akhir Desember 2020. Semoga dapat mempermudah transportasi sehingga meningkatkan taraf hidup masyarakat dan menyambung silaturahmi antar warga Semawung Kec. Purworejo - Popongan Kec. Banyuurip.

Artikel

Penyaluran Bantuan Isolasi Mandiri dan Penyemprotan di RW 04

15 Juli 2021 12:15:30  Administrator  150 Kali Dibaca  Berita Desa

Untuk membantu proses isolasi mandiri  warga terpapar Covid, PemDes Semawung mengajukan bantuan isolasi mandiri kepada Baznas Kabupaten Purworejo. Bapak Sugiyanto selaku Kadus Krajan, menyampaikan bantuan tersebut kepada warga yang isoman. Sementara itu, di wilayah RW 04 ada warga yang hasil rapid test antigennya positif. Maka pada 30 Juni 2021 Tim Jogo Tonggo RW 04 melakukan penyemprotan desinfektan di rumah warga tersebut, untuk mengurangi resiko penularan.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Pemkab Purworejo

   

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jl. Semawung, Dusun Krajan RT.001RW.01
Desa : Semawung
Kecamatan : Purworejo
Kabupaten : Purworejo
Kodepos : 54119
Telepon : 0
Email : semawung.purworejo@purworejokab.go.id

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:488
    Kemarin:142
    Total Pengunjung:127.812
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.23.128.245
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel

23 Juni 2021 | 3.476 Kali
SEJARAH DESA SEMAWUNG
24 Agustus 2016 | 1.615 Kali
Pemerintah Desa
01 Maret 2021 | 1.611 Kali
Sejarah Desa Semawung
07 November 2014 | 1.543 Kali
Pemerintahan Desa
29 Juli 2013 | 1.529 Kali
Kontak Kami
29 Juli 2013 | 1.465 Kali
Lembaga Kemasyarakatan
24 Agustus 2016 | 1.461 Kali
Visi dan Misi
19 Juni 2023 | 101 Kali
Pemasangan DPT untuk Pilkades Tahun 2023
10 November 2023 | 50 Kali
Pertemuan Rutin PKK Desa Semawung Bulan November 2023
30 November 2022 | 107 Kali
Tasyakuran Malam Peringatan HUT RI ke-77
10 September 2021 | 186 Kali
PERAYAAN IDUL ADHA 1442 H
27 April 2022 | 187 Kali
RAKOR KADER KESEHATAN BULAN APRIL 2022
03 Agustus 2021 | 207 Kali
Kerja Bakti Taman Dawis
21 Juli 2021 | 224 Kali
Vaksinasi Kader Kesehatan